Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2019

KEPENDUDUKAN, KETENAGAKERJAAN, KESEMPATAN KERJA DAN PENGANGGURAN

BAB VI KEPENDUDUKAN, KETENAGAKERJAAN, KESEMPATAN KERJA DAN PENGANGGURAN 1.       KEPENDUDUKAN Pengertian penduduk Penduduk adalah mereka yang berada di dalam dan bertempat tinggal atau berdomisili di dalam suatu wilayah negara ( menetap ) – lahir secara turun temurun & besar di negera itu. Jumlah penduduk   adalah banyaknya orang yang mendiami suatu wilayah negara.penduduk suatu negara dapat dibagi dalam dua kelompok,yakni kelompok penduduk usia kerja (tenaga kerja) dan kelompok    penduduk bukan usia kerja. Penduduk atau warga suatu negara atau daerah bisa dedefinisikan menjadi dua: Orang yang tinggal di daerah tersebut Orang yang secara hukum berhak tinggal di daerah tersebut.   Dengan kata lain orang yang mempunyai surat resmi untuk tinggal di situ. Misalkan bukti kewarganegaraan, tetapi memilih tinggal di daerah lain. Ilmu yang mempelajari tentang masalah kependudukan adalah Demografi. Istilah Dem...